Pages

Thursday, December 13, 2012

Senam Jantung Sehat Blora

   Dalam rangka hari jadi Blora yang ke 263, pada hari Jumat 7 Desember 2012 Prodi DIII Kebidanan Blora mendapat undangan untuk mengikuti senam jantung sehat. Bertempat di tengah alun - alun kota Blora, kegiatan ini diikuti berbagai instansi di sekitar Blora seperti dinas - dinas di Kabupaten Blora, bank - bank swasta dan perwakilan pengurus klub jantung sehat 16 kecamatan se - kabupaten Blora.


Panggung dari kejauhan


Duet Bapak dan Ibu Bupati "Menunggu"

Mahasiswi bidan berhasil menggondol 1 unit sepeda (doorprize)..congratulation!!!


1 comments:

  1. untuk melakukan senam jantung itu sebaiknya dilakukan di pagi hari atau di sore hari?...
    dan untuk baju senam murah yang cocok untuk senam ini seerti apa ya...

    ReplyDelete